Love For Sale 2 Sudah Tayang di Bioskop!
Film Indonesia, Love For Sale 2 baru aja rilis di bioskop-bioskop mulai kemarin, Kamis (31/10/2019). Di film yang diproduseri Kori Adyaning dan di-direct sama Andibachtiar Yusuf ini kita dikenalin sama kisah Indra Tauhid alias Ican (Adipati Dolken). Keadaan Ican yang belum aja married, ngebuat resah Rosmaida (Ratna Riantiarno) sebagai ibunya. Pertanyaan “kapan nikah?” pun udah …